MOMENT LANGKA !! KA Gajayana Langsir di Stasiun Tulungagung 2016

 Pada 22 Juni 2016, KA Gajayana mengalami gangguan saat akan diberangkatkan dari distasiun Tulungagung, yaitu pada Eksekutif no 4 saya agak lupa detailnya seperti apa, intinya ada gangguan pada sistem pengereman Eks-4 tersebut... 

Agar dapat melanjutkan perjalanan, KA Gajayana terpaksa harus mencopot 1 Kereta tersebut, dan meninggalkannya di Stasiun Tulungagung dan penumpang harus dipindahkan ke gerbong yang lain...

imbas dari kejadian tersebut, KA Gajayana yang seharusnya berangkat pukul 15:46 mengalami Keterlambatan hampir 1 jam, Kereta baru berangkat kembali pukul 16:35

Berikut Foto-fotonya :

Ketika saya datang posisi kereta Eksekutif-4 sudah selesai dilangsir ke jalur 3

langsir mundur

mundur ke jalur 1

Dirangkaikan kembali menuju jalur 1

bersilang dengan KA Dhoho

KA Gajayana akhirnya diberangkatkan pukul 16:35

Eks Timbangan Kereta Stasiun Tulungagung

 

Sekian informasi yg bisa saya bagikan, semoga bisa jadi Arsip berharga di Masa Mendatang...

Terima kasih.......

Comments